Sejak saat itu oleh Alia Cloud
Sejak saat itu,
angin bertiup kencang
derai hujan menyapu debu-debu
mengganti tangisan sedu
pelangipun tak kunjung datang begitu juga matahari
Hidup berhenti sesaat
Sejak saat itu..
cerita berangkai peristiwa
mengganti setiap telinga
ini nyata itu tidak!
kebenaran seorang jiwa tahu dalam nestapa
sejak saat itu..
dirimu pergi berarti mati
sejak saat itu...
jendela ini menunggu ceritamu
~Cloud
To Sky
*sebuah puisi diambil dari catatan buku TIK
angin bertiup kencang
derai hujan menyapu debu-debu
mengganti tangisan sedu
pelangipun tak kunjung datang begitu juga matahari
Hidup berhenti sesaat
Sejak saat itu..
cerita berangkai peristiwa
mengganti setiap telinga
ini nyata itu tidak!
kebenaran seorang jiwa tahu dalam nestapa
sejak saat itu..
dirimu pergi berarti mati
sejak saat itu...
jendela ini menunggu ceritamu
~Cloud
To Sky
*sebuah puisi diambil dari catatan buku TIK
Komentar
Posting Komentar